RSS

Merry Christmas . Replace this text with your christmas wishes for your visitors .

Tempat-Tempat di Dalam Gereja

1.Tabernakel
Tempat menyimpan Tubuh Kristus. Berasal dari bahasa latin ‘tabernakulum’ yang berarti ‘kemah’ atau ‘tenda’.Tabernakulum Dei= Kemah Tuhan.


2. Sedilia (misdinar)
Tempat duduk misdinar saat misa.

3. Kredens
Meja untuk menyimpan persembahan berupa Calix. Sibori,ampula,lavabo,dll.

4. Sakristi
Ruangan tempat menyimpan alat-alat misa dan tempat persiapan misa.

5. Altar
Meja kurban. Tempat mempersembahkan Kurban Kristus. Asal katanya masih diragukan antara ‘alta ara’ =’altar yang tinggi’. Atau ‘alta ras’ =’hal yang tinggi’.

6.Apsis
Sayap gereja.

7. Ambo (mimbar)
Berasal dari bahasa Yunani “anabainein” yang berarti ‘naik,bergerak dari bawah ke atas’. Tempat dibacakan bacaan dari Kitab Suci dan tempat pendarasan mazmur.

8.Katedra
Berasal dari bahasa latin dan yunani ‘cathedra’ artinya’tahta’. Merupakan tahta uskup yang hanya ada di gereja Katedral.tempat duduk uskup saat memimpin misa.

9. Confiteorium.
Ruang pengakuan Dosa.

10.Pieta.
Ruang doa dimana terdapat patung pieta.pieta berarti’Bunda Maria menggendong jenasah Yesus’.

11. Pintu Bassilika.
Pintu besar gereja Katedral.

12.Baptisterium.
Tempat untuk dipakai sakramen pembaptisan.



0 komentar:

Posting Komentar